Jember (Fasya Media) - Pusat Studi Anti Korupsi dan Hukum Pidana Islam (Puskapis) Fakultas Syariah UIN Kiai Haji Achmad Siddiq Jember menggelar seminar hukum bertema "Peran Psikologi dalam Penanganan Kasus Kekerasan dan Kejahatan Cyberbullying". Seminar ini bertujuan untuk memberik...
Baca Selengkapnya
Fasya Media - Program Studi Hukum Pidana Islam (HPI) Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq Jember menjalani serangkaian asesmen lapangan dalam rangka akreditasi prodi dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT). Hadir sebagai asesor BAN-PT yaitu Prof. Dr....
Baca Selengkapnya
Jember (Fasya Media)- Gelaran bergengsi Sharia Faculty National Moot Court Competition (SF-NMCC) ke-VI tahun 2024 telah usai. SF-NMCC atau kompetisi peradilan semu tingkat nasional ini mengundang seluruh Fakultas Syariah dan Hukum di lingkungan Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PT...
Baca Selengkapnya
Jember ~ Fasya Media ~ Fakultas Syariah UIN Khas Jember setiap tahunnya komitmen dalam memberikan kesempatan kepada para mahasiswa yang telah memenuhi syarat untuk melakukan praktek kerja lapangan. Untuk tahun 2024 ini, sebanyak 534 Mahasiswa diterjunkan serentak di 65 Instansi atau lembaga. (Kam...
Baca Selengkapnya
Jember (Fasya Media)- Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq (UIN KHAS) Jember berhasil mengukir prestasi membanggakan dengan mengantarkan tiga program studi (prodi) meraih akreditasi unggul. Tiga prodi tersebut adalah Hukum Keluarga (Ahwal al-Syakhsiyah), Hukum Ekonomi...
Baca Selengkapnya
Jember (Fasya Media) - Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Kiai Haji Ahmad Siddiq (UIN KHAS) Jember mengadakan Workshop Penyusunan Rencana Pembelajaran Semester (RPS) berbasis kurikulum Outcome Based Education (OBE). Workshop ini digelar untuk memberikan pelatihan kepada seluruh d...
Baca Selengkapnya
Jember (Fasya Media)- Pusat Studi Anti Korupsi dan Hukum Pidana Islam (PUSKAPIS) Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq (UIN KKHAS) Jember Jember menjalin kolaborasi dengan Kejaksaan Negeri Jember dalam pelaksanaan program "Jaksa Masuk Sekolah" yang berla...
Baca Selengkapnya
Jember (Fasya Media) Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq Jember menggelar diseminasi hasil monitoring, evaluasi pembelajaran yang dilaksanakan bersamaan dengan rapat koordinasi persiapan perkuliahan semester ganjil tahun akademik 2024-2025, Selasa (20/08/2024) d...
Baca Selengkapnya
Jember (Fasya Media) - Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq (KHAS) Jember menyelenggarakan Kegiatan Penyusunan Kurikulum Outcome Based Education (OBE) dalam rangka peningkatan mutu program studi. Agenda dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan dan lulusan s...
Baca Selengkapnya
Jember (Fasya Media) – Fakultas Syariah Universitas Islam Negeri Kiai Haji Achmad Siddiq (UIN KHAS) Jember menggelar Yudisium Strata Satu (S1) ke-26. Sebanyak 262 mahasiswa berasal dari empat program studi yaitu Hukum Kelurga (HK), Hukum Ekonomi Syariah (HES), Hukum Pidana Islam (HPI), dan...
Baca Selengkapnya
Halaman : 3
Data Per Halaman : 10
Jumlah Data : 861